Dengan memohon kasih dan berkat Tuhan Yang Maha Esa,
kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk berkenan hadir dan memberikan doa restu pada acara pernikahan kami:
Awal kami bertemu disalah satu kegiatan Kristen dikampus, pada saat itu kami sama2 mahasiswa baru . Setelah pulang dari kegiatan tersebut Abg Reymon menghubungi saya. Saya tidak tau beliau dapat nomor saya darimana ,ternyata beliau diam2 menyukai saya ehaaakkkkkkk Namun pada saat itu saya lagi dekat sama cowok lain yaitu mahasiswa baru juga di kampus yg sama. Ketika Abg Reymon mengetahui hal itu beliau tidak menghubungi saya lagi. Tapi tetap memantau sosmed saya dan sering ngelovein story2 medsos saya.
Bertemu Kembali
2024
Setelah 7 tahun tidak berkomunikasi dan tidak pernah bertemu .Abang mengomentari salah satu postingan saya yg ada ditiktok yg isi videonya saya sedang joging , abang berkomentar ingin ikut joging jgaa, Lalu saya mengechat Abang di wa untuk memastikan bahwa Abang pengen ikut joging jga kebetulan saya butuh partner buat nemanin joging, lalu abang mau untuk menemani saya. Dan pada saat itu kami pertama kali bertemu kembali setelah 7 tahun tidak bertemu, dan kebetulan saya jga lagi single
Menikah
2025
Setelah pertemuan saat joging itu kami sangat banyak sharing2 tentang tujuan hidup. Dan tgl 31 Juli 2024 kami memutuskan untuk pacaran dengan tujuan serius lalu Abg kerumah menemui orang tua saya, dan 3 bulan dari dia kerumah saya , dia datang membawa org tuanya untuk maksud dan tujuan untuk ke jenjang pernikahan. Setelah banyaknya tahap demi tahap mulai dari Marhori Hori dinding, Marhusip, Marhata Sinamot dan Martuppol dan yg kami tunggu dimana saat pemberkatan nanti. Doain semua berjalan dengan baik dan lancar .Amin
Wedding Gift
Kehadiran Anda merupakan hadiah terindah. Namun, apabila Anda hendak memberikan tanda kasih kepada kami, dapat melalui fitur di bawah ini.